Isteri Selingkuh, Hak Asuh Anak ke Ayah ?

Jika seorang isteri melakukan perbuatan selingkuh dengan laki-laki lain, apakah hak asuh anak dapat beralih ke ayah ketika terjadi perceraian? Pertanyaan ini sering ditanyakan oleh banyak calon klien di kantor legal keluarga. Dalam prakteknya, membuktikan perbuatan perselingkuhan sangatlah sulit. Karena ukuran seseorang dikatakan melakukan perbuatan perselingkuhan adalah adanya bukti hukum yang menunjukkan bila isteri tersebut […]

Kapan Nafkah Iddah dan Mut’ah Diberikan ?

Salah satu pertanyaan yang sering dipertanyakan oleh pihak isteri ketika digugat cerai oleh suaminya, yaitu: Apa hak isteri bila digugat cerai oleh suami di Pengadilan? Kapan hak isteri tersebut diterima seandainya pengadilan memutus perceraian ? Baca Juga : Pembagian Harta Gono Gini Dalam Islam Hak isteri bila digugat cerai oleh suami Bila suami mengajukan permohonan […]

Mengurus Cerai TKI di Luar Negeri

Apakah seorang TKI (Tenaga Kerja Indonesia) yang bekerja di luar negeri dapat mengajukan gugatan cerai ke pengadilan di Indonesia walau posisinya saat ini sedang berada di luar negeri? Bila Anda seorang TKI yang sedang bekerja di luar negeri seperti Hongkong, Taiwan, Singapura, Thailand, Arab Saudi, Korea Selatan atau negara lainnya. Maka Anda tetap memiliki hak […]

Siapa Dapat Jadi Saksi Kasus Perceraian ?

saksi kasus perceraian

Siapa yang dapat jadi saksi kasus perceraian ? Pertanyaan ini sering muncul ketika terdapat seseorang ingin bercerain di Pengadilan ketika berkonsultasi terkait keinginan untuk bercerai di pengadilan. Oleh karena itu, dibawah ini legal keluarga akan memberikan gambaran seputar siapa pihak dapat menjadi saksi dalam kasus perceraian. Apa itu saksi dalam kasus perceraian ? Saksi adalah […]

Hak asuh anak jatuh ke tangan ayah, Apakah Bisa ?

hak asuh anak jatuh ke tangan ayah

Dapatkah hak asuh anak jatuh ke tangan ayah ketika terjadi perceraian ? Hak asuh anak merupakan salah satu akibat dari terjadinya perceraian. Oleh karena itu, apabila terjadi perceraian dan para pihak yang bercerai sama-sama menginginkan hak asuh anak, maka hakim akan memutus siapa pihak orang tua yang paling berhak untuk mendapatkan hak asuh anak ketika […]

Tahapan Perceraian di Pengadilan Negeri

Bagaimana tahapan perceraian di Pengadilan Negeri hingga keluar akta cerai ? Pengadilan Negeri adalah salah satu pengadilan yang memutus gugatan cerai yang diajukan oleh pihak-pihak yang memiliki akta perkawinan yang dicatatkan di disdukcapil. Umumnya perkawinan yang dicatatkan di disdukcapil yang dilangsungkan menurut agama kristen, katolik, hindu, budha serta konghucu (non muslim). Namun dalam prakteknya masih […]

Tahapan Perceraian di Pengadilan Agama

Bagaimana tahapan proses perceraian di Pengadilan Agama ? Orang yang belum pernah bercerai pastinya tidak akan mengetahui alur atau tahapan proses perceraian di pengadilan agama untuk isteri yang mengajukan gugatan cerai atau suami yang mengajukan permohonan cerai talak. Dibawah ini legal keluarga memberikan gambaran tahapan proses perceraian di pengadilan agama dengan asumsi para pihak (suami […]

Berapa Lama Proses Perceraian di Pengadilan

Berapa lama proses perceraian hingga keluarga akta cerai ? Pertanyaan ini adalah pertanyaan yang paling sering ditanyakan seorang klien kepada advokat/ pengacara yang mengurus perceraian. Sebenarnya tidak ada aturan yang secara konkrit yang menjelaskan berapa lama jangka waktu proses perceraian tersebut berlangsung. Namun semua advokat/ pengacara yang berpengalaman menangani kasus perceraian dapat memperkiraan kira-kira berapa […]